JURNAL PENELITIAN TINDAKAN KELAS Oleh Mrs. Siti Cholifah

Diposting pada: 2020-11-19, oleh : Jefricha, Kategori: Informasi Sekolah

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah pembelajaran sejarah melalui model pembelajaran Problem Based Learning menggunakan Microsoft 365 dapat meningkatkan hasil belajar pada siswa kelas XI MIPA SMAN 2 Pati.

Berdasarkan tujuan penelitian di atas maka penelitian ini diharapkan dapat bermanfaat:


  1. Bagi siswa
    1. Dapat mengembangkan kemampuan pemahaman siswa terhadap materi pembelajaran.
    2. Meningkatkan keaktifan peserta didik.
    3. Memperdalam rasa ingin tahu siswa tentang materi pembelajaran.
    4. Meningkatkan rasa ketertarikan untuk memecahkan kehidupan sehari-hari dengan konsep.
    5. Meningkatkan hasil belajar siswa
  2. Bagi guru
  1. Memotivasi guru untuk memilih pembelajaran yang tepat dalam melaksanakan pembelajaran.
  2. Meningkatkan kreativitas guru dalam mengelola pembelajaran.
  3. Memudahkan guru dalam melakukan interaksi aktif dengan siswa.
  1. Bagi peneliti

a. Bisa digunakan sebagai bahan referensi untuk tindakan penelitian lebih lanjut.

b. Menjadi bahan untuk mengajar lebih baik di masa yang akan datang. 

Untuk Lebih Lengkapnya bisa mengunduh File Di Bawah ini:

FILE PTK Siti Cholifah


Print BeritaPrint PDFPDF

Berita Lainnya



Tinggalkan Komentar


Nama *
Email * Tidak akan diterbitkan
Url  masukkan tanpa Http:// contoh :www.m-edukasi.web.id
Komentar *
security image
 Masukkan kode diatas
 

Ada 0 komentar untuk berita ini

Forum Multimedia Edukasi  www.formulasi.or.id
Apakah Website Sekolah ini bagus ?
Bagus sekali
Bagus
Kurang Bagus
 
Total Hits Halaman
Total Pengunjung
Hits Hari Ini
Pengunjung Hari Ini
Pengunjung Online

Komunitas Edukasi

Forum Multimedia Edukasi www.formulasi.or.id